Thursday, 11 July 2013

Odesk Badge dan Freelancer Button untuk mempomosikan diri sebagai freelancer online

Sebagai online freelancer tentunya kita sudah mengenal outsourcing web seperti freelancer.co.id dan odesk.com. Disana kita bisa menemukan pekerjaan-pekerjaan yang bersifat partime maupun bisa bersifat fulltime. Selain terdaftar di beberapa outsourching web ada baiknya kita juga memiliki blog atau web pribadi untuk mempromosikan diri kita selain aktif di social media.


Beberapa outsourching web menyediakan widget maupun button sebagai media promosi kita seperti freelancer.co.id yang memiliki button "Hire me! on Freelancer" dan odesk.com yang memiliki widget "Hire me on Odesk". Berikut ini kami jelasan langkah untuk memasang freelancer button dan odesk widget.

1. Untuk memasang Odesk widget ikuti langkah berikut:

  •  Paste di web atau blog anda. 
2. Untuk memasang Freelancer button silahkan ikuti petunjuk berikut:
  • Buka Freelancer.co.id, dan login ke account anda.
  • Klik "Promosikan Profil" di tab "Profil" (lihat gambar)

  •  Pilih button yang anda inginkan, kemudian copy code di sebelah kanan contoh tampilan button.
  • Terakhir paste code di blog ataupun website anda.
Sekarang ini persaingan dunia online freelance didunia sudah semakin ketat. Semoga freelancer Indonesia bisa terus bersaing dan tetap solid satu sama lain.